Kanit Binmas Antisipasi Tawuran Pelajar Membubarkan Siswa Yang Bolos Sekolah

    Kanit Binmas Antisipasi Tawuran Pelajar Membubarkan Siswa Yang Bolos Sekolah

    KAB. CIREBON - Guna memberi Pelayanan prima kepolisian dalam program polri presisi sebagai acuan dalam peningkatan kepercayaan publik kepada POLRI untuk mewujudkan polisi yang presisi di bidang keamanan dan ketertiban di wilayahnya, Selasa (15/08/2023).

    Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon, Kanit Binmas Aiptu Supartono mendatangi anak Sekolah dari salah satu SMP di wilayah Kecamatan Ciwaringin dan SMA dari Kecamatan Luwiemunding Kabupaten Majalengka, menghimbau dan menanyakan siswa yang berada diluar jam Sekolah yang kedapatan sedang kumpul di blok nagrog Desa Galagamba Kecamatan Ciwaringin, agar segera kembali kesekolah atau bubar dan balik/Pulang kerumah masing-masing guna menghindari terjadinya tawuran atau kenakalan remaja, pada pelajar tingkat SLTA, guna tetap Menjaga Konduktifitas yang Aman di Lingkungan warga masyarakat sekitarnya perlu melakukan tindakan segera dibubarkan untuk antisipasi wilayah yang selalu kondusif di wilayah hukum Polsek Ciwaringin. Selasa ( 15/08/2023)


    Kapolresta Cirebon Kombes Pol Arif Budiman SIK. MH. Melalui Kapolsek Ciwaringin AKP Erik Rirkandar SH. MH. Mengatakan guna antisipasi terjadinya gangguan kamtibmas berupa tawuran pelajar dan kenakalan remaja serta gangguan yang timbul dimasyarakat Polsek Ciwaringin melalui Anggota siapapun wajib menyampaikan tentang kamtibmas dan segera membubarkan diri jika bergerombol guna menjaga kamtibmas yang selalu aman dan kondusif di wilayah Hukum Polsek Ciwaringin,

    kapolrestacirebon polrestacirebon polri cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Karangsembung Ajak Warga Jaga Kamtibmas

    Artikel Berikutnya

    Kanit Reskrim Dan Ps Kanit Binmas Laksanakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024

    Ikuti Kami